Hubungan Etos Kerja dengan Produktivitas Karyawan di Era Society 5.0

Authors

  • Ida Ayu Pebrina Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari, Kalimantan Selatan, Indonesia Author
  • Syahrial Shaddiq Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari, Kalimantan Selatan, Indonesia Author

DOI:

https://doi.org/10.71282/jurmie.v2i6.435

Keywords:

Etos Kerja, Produktivitas Karyawan, Society 5.0, Transformasi Digital, Sumber Daya Manusia

Abstract

Era Society 5.0 menekankan integrasi teknologi canggih dengan kehidupan manusia untuk menciptakan masyarakat yang berpusat pada manusia (human-centered society). Dalam konteks dunia kerja, transformasi digital ini menuntut peningkatan produktivitas tanpa mengabaikan nilai-nilai kemanusiaan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara etos kerja dan produktivitas karyawan dalam menghadapi tantangan dan peluang di era Society 5.0. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif korelasional dengan teknik pengumpulan data melalui kuesioner yang disebarkan kepada 50 karyawan di industri Telekomunikasi Telkomsel Banjarbaru . Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif dan signifikan antara etos kerja dengan produktivitas karyawan. Etos kerja yang kuat terbukti mampu mengimbangi tuntutan teknologi dan dinamika kerja era digital.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Fukuyama, M. (2018). “Society 5.0: Aiming for a New Human-Centered Society”. Japan SPOTLIGHT.

Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2017). “Organizational Behavior”. Pearson Education.

Handoko, T. H. (2010). “Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia”. BPFE.

Hasibuan, M. S. P. (2016). “Manajemen Sumber Daya Manusia”. Bumi Aksara.

Downloads

Published

12-06-2025

How to Cite

Hubungan Etos Kerja dengan Produktivitas Karyawan di Era Society 5.0. (2025). Jurnal Riset Multidisiplin Edukasi, 2(6), 226-227. https://doi.org/10.71282/jurmie.v2i6.435

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

21-30 of 294

You may also start an advanced similarity search for this article.